Mampukah Yamaha Mengejar Honda Ini

hondajet-exterior-1
 Produk tercepat dari Honda Corp., HondaJet N420HA

Yups, ini bukan motor tapi pesawat jet, bisnis baru yang digeluti oleh Honda Corp. Berikut adalah spesifikasi teknisnya :

  • Top Speed : 777kph,
  • Jelajah : 1.180 nautical miles
  • Panjang : 13m
  • Bentang sayap : 12 m
  • Mesin : 2x GE Honda HF120 (@ 2.050lb ft)
  • Tempat duduk : 6 tempat duduk
HondaJet
 Kira-kira cicilannya berapa ya ?

Pesawat jet yang bisa dioperasikan melalui layar touchsreen garmin G3000 berkode N420HA ini dihargai 2.8juta pounds.

homepage-hero-10
Varian warna yang bisa dipilih

Setelah sepeda motor, mobil, boat, mungkin ini bisa menambah koleksi garasi para brader sekalian. Khususnya para fans boy honda sekalian.