
Harga Honda NM4 Vultus - merupakan satu dari 6 moge yang diluncurkan di indonesia pada tanggal 10 juni 2015 yang lalu. Bertempat di hotel nikko, Nusa Dua, Bali, motor ini telah resmi mengaspal dan telah siap untuk ikut menyemarakkan panasnya persaingan otomotif tanah air. Mengusung konsep motor touring, NM4 Vultus ini membawa desain yang...